SUARAGONG.COM – Sebagai bagian dari rangkaian peringatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia yang diperingati setiap 10 Oktober. Pihak Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Menur Provinsi Jawa Timur mengadakan kegiatan donor darah pada Rabu (2/10/2024). Bertempat di Lt. 2 Graha Menur, RSJ Menur, Surabaya. Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung ketersediaan darah di Kota Surabaya sekaligus memberikan kesadaran tentang […]
Malang, Suaragong – Kebutuhan darah selama bulan Ramadan tak berkurang tapi jumlah pedonor darah menurun. Karena itu, Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Malang berupaya memaksimalkan jemput bola Hingga Jemaat Gereja. Ketua PMI Kabupaten Malang Jajuk Rendra Kresna mengatakan, hal itu karena masyarakat sedang menjalani ibadah puasa. Kendati demikian, dirinya melakukan jemput bola dan membuka layanan […]
Malang, Suaragong – Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Malang mengelar acara pertemuan kelompok donor darah Kota Malang. Dalam acara tersebut juga dilakukan penandatanganan MOU dengan Dinas Pendidikan dan Pemerintah Kota Malang. Selain penandatangan MOU, Walikota Malang, Sutiaji juga memberikan sambutannya, pada Senin (17/07/2023) tadi pagi, di Hotel Savana Kota Malang. Walikota Malang, Sutiaji, mangatakan, bahwa ini […]