Batu, Suara Gong. Pasca penutupan TPA Tlekung benerapa pekan lalu, Pemkot Batu berikan dukungan tambahan anggaran rata-rata Rp 500 juta kepada desa/kelurahan untuk mendukung pengelolaan sampah yang terintegrasi. Pj Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai mengatakan anggaran tambahan tersebut diperuntukkan dalam pengelolaan sampah. Sehingga nanti setiap wilayah bisa memaksimalkan TPS3R. “Anggaran tambahan itu berasal dari […]
Malang, Suara Gong. PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memberikan diskon dalam rangka Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada 4 September 2023. Rencananya diskon tiket kereta api kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi, sebesar 20 persen untuk penumpang disabilitas. Program tersebut berlaku sejak 17 September 2023 hingga seterusnya. “Diskon tetap bagi pelanggan disabilitas ini sebagai […]
Batu, Suara Gong. Rapat paripurna penandatanganan nota kesepakatan oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batu bersama Pj. Wali Kota Batu, yakni sepakat terhadap Kebijakan Umum Perubahan Anggaran (KUPA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara Perubahan (PPAS-P) APBD Tahun Anggaran 2023. Penandatanganan Nota Kesepakatan dilaksanakan di Ruang Rapat Paripurna DPRD, Rabu (23/08/2023). Juru Bicara DPRD, Didik […]