SUARAGONG.COM – Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa menghadiri pertemuan tahunan Haji yang digelar di Istana Mina, Arab Saudi, Sabtu (7/6/2025). Kehadiran Khofifah memenuhi undangan dari Yang Mulia Pangeran Mohammed bin Salman bin Abdulaziz Al Saud. Ia merupakan orang penting yang menjadi Putra Mahkota sekaligus Perdana Menteri Kerajaan Arab Saudi. Pertemuan tersebut diselenggarakan atas […]
SUARAGONG.COM – Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, melanjutkan rangkaian ibadah haji usai menyelesaikan prosesi wukuf di Padang Arafah. Bersama putra bungsunya, Khofifah bergerak menuju Muzdalifah untuk bermalam sekaligus mengumpulkan kerikil yang akan digunakan dalam ibadah lempar jumrah. Khofifah Lanjutkan Rangkaian Ibadah Haji: Usai Wukuf Lanjut Lempar Jumroh Sebanyak 49 kerikil disiapkan Khofifah untuk prosesi […]
SUARAGONG.COM – Seorang Warga Negara Indonesia (WNI) ditemukan meninggal dunia di wilayah gurun Jumum, Makkah, Arab Saudi, pada 27 Mei 2025. Korban berinisial SM diduga mengalami dehidrasi berat setelah ditinggalkan di tengah gurun. Sementara itu, dua WNI lainnya berinisial J dan S, berhasil diselamatkan oleh aparat keamanan setempat. Satu WNI Meninggal di Gurun Makkah, Dua […]