Malang, Suaragong – Tidak semua pengemudi tahu cara merawat kendaraannya, termasuk para perempuan. Terlebih saat ini, masih banyak stereotip yang mengatakan bahwa “perempuan hanya bisa memakai kendaraan tapi tidak tahu cara merawatnya”. Menanggapi hal ini, Dosen Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah M. Irkham Mamungkas, ST., MT. menyampaikan bahwa pemahaman akan merawat kendaraan bermotor adalah hal yang penting. “Saya […]
Malang, Suara Gong Gaes! Bagi kalian pengemudi yang selalu kesulitan memakirkan mobil. Mungkin Ioniq 5 bisa menjadi pilihan menguntungkan bagi kalian! Semenjak peluncuran perdananya, Jumat (28/04/ 2023) di ajang ajang Consumer Electronic Show (CES), Hyundai berhasil membuat publik penasaran dengan produk terbarunya. Hyundai Mobis (Mobility Beyond Integrated Solution) yang merupakan perusahaan pengembang bagi produk Hyundai […]
Batu, Suara Gong Lebaran 2023 di Kota Batu mengalami peningkatan kendaraan secara signifikan dalam lima hari terakhir. Terpantau arus yang memadati kota wisata ini bahkan mencapai 1.007.996 unit baik kendaraan roda dua maupun roda empat.Kepala Dinas Perhubungan Kota Batu Imam Suryono membenarkan hal tersebut ketika dikonfirmasi oleh awak media pada Rabu kemarin (26/4/2023). “Angka tertinggi […]