Malang, Suara Gong. Harus diakui keberadaan jembatan Kedungkandang mampu menekan kemacetan sekaligus mendongkrak ekonomi masyarakat. Jembatan itu merupakan salah satu mega proyek pada masa pemimpinan Sutiaji selaku Walikota Malang. Jembatan ini diresmikan pada 30 Desember 2020. Sutiaji mengatakan bahwa keberhasilan ini bukan hanya keberhasilan Pemkot Malang. Namun juga bagi warga Kota Malang.Jembatan Kedungkandang sendiri memiliki […]
Malang, Suara Gong Proses verifikasi administrasi Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daearah (DPRD) Kabupaten Malang sedang berjalan baik. Namun, progresnya maish berjalan satu partai yang sudah terverifikasi.“Sebenarnya tidak ada kendala. Satu hari bisa satu partai politik diverifikasi. Sebab hanya mengacu di Sistem Informasi Pencalonan (Silon). Di sana sudah lengkap sebenarnya. Kita tinggal mencermati […]
Batu, Suara Gong Lebaran 2023 di Kota Batu mengalami peningkatan kendaraan secara signifikan dalam lima hari terakhir. Terpantau arus yang memadati kota wisata ini bahkan mencapai 1.007.996 unit baik kendaraan roda dua maupun roda empat.Kepala Dinas Perhubungan Kota Batu Imam Suryono membenarkan hal tersebut ketika dikonfirmasi oleh awak media pada Rabu kemarin (26/4/2023). “Angka tertinggi […]