SUARAGONG.COM – Ini dia Buah yang selalu jadi ikon dan penanda bulan ramadan dimulai, yaitu buah Kurma. Buah ini menjadi salah satu yang paling dicari saat bulan suci ini. Bagaimana tidak, Kandungan nutrisinya yang kaya, seperti vitamin, mineral, zat besi, kalium, dan antioksidan, membuat kurma menjadi pilihan ideal untuk mengembalikan energi setelah seharian berpuasa. Namun, […]