Batu, Suara Gong. Pelaku UMKM dan PKL serta masyarakat Kota Batu dihadapkan dengan kelangkaan LPG 3 kilogram (melon.red) akibat dari beberapa toko yang terlambat mendapatkan supply. Hal ini tentunya membuat masyarakat resah karena mereka harus mendapatkan bahan bakar untuk memasak tersebut di tempat yang jauh. Ketua PKL Alun-alun Kota Batu Puspita Herdysari membenarkan bahwa beberapa […]