SUARAGONG.COM – Suasana ceria terlihat di halaman PAUD Asyafi’iyah, Desa Argotirto, Kecamatan Sumbermanjing Wetan (Sumawe), Kabupaten Malang, Selasa (4/11/2025). Dengan tangan mungil mereka, anak-anak PAUD terlihat lahap menikmati menu Makan Bergizi Gratis (MBG) yang disalurkan dari dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Argotirto. Cerita Ceria Anak PAUD Argotirto Saat Menikmati MBG Sebelum menyantap hidangan, para […]
SUARAGONG.COM – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Malang berhasil mengungkap kasus pembunuhan sadis terhadap seorang perempuan bernama Ponimah (54), warga Desa Druju, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Pelaku pembunuhan tak lain adalah suami sirinya sendiri, FA (54), yang tega menghabisi nyawa korban dan membakar jasadnya di ladang tebu wilayah Gedangan. Kasus Pembunuhan di Desa Druju: Suami Siri […]
SUARAGONG.COM – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Malang kembali menunjukkan keseriusannya dalam memberantas peredaran narkoba di wilayah Kabupaten Malang. Kali ini, seorang pria berinisial RW (26), warga Kecamatan Sumbermanjing Wetan, berhasil diamankan setelah tertangkap tangan menyimpan narkotika jenis sabu seberat total 13,8 gram. Edarkan Sabu 13,8 Gram, Warga Sumbermanjing Wetan Diciduk Polisi Penangkapan tersangka dilakukan […]
