SUARAGONG.COM – Kabar baik datang bagi puluhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kota Probolinggo. Sebanyak 47 orang resmi menerima Surat Keputusan (SK) Pengangkatan dari Wali Kota Probolinggo, dr. Aminuddin. Penyerahan SK tersebut berlangsung di Puri Manggala Bhakti, Kantor Pemerintah Kota Probolinggo. Penyerahan ini juga sebagai bentuk simbolis dimulainya masa pengabdian mereka di lingkup […]
SUARAGONG.COM – Dalam upaya menekan angka kriminalitas dan meningkatkan rasa aman di tengah masyarakat, Polres Probolinggo membentuk tim khusus bernama Unit Reaksi Cepat (URC). Tim ini dirancang untuk merespons dengan cepat berbagai gangguan keamanan. Terutama kasus pembegalan yang kian meresahkan warga. Tim URC Polres Probolinggo Meluncur Tangkal Begal dan Kejahatan Jalanan Tim khusus ini beroperasi […]
SUARAGONG.COM – Program pengadaan mobil ambulans untuk setiap kelurahan di Kota Probolinggo yang telah dilaksanakan sekitar lima tahun lalu kini menuai sorotan tajam. Meskipun seluruh kelurahan telah dibekali mobil ambulans, kenyataannya kendaraan tersebut tidak dimanfaatkan sebagaimana mestinya, bahkan tidak pernah diparkir di kelurahan sesuai tujuan awal. Program Ambulans Kelurahan di Probolinggo Gagal Dimanfaatkan Secara Optimal […]