Malang, Suara GongDA warga Kecamatan Tirtoyudo, Kabupaten Malang diamankan jajaran Satreskoba Polres Malang lantaran menanam 10 pohon ganja di rumahnya. Pria 30 tahun itu terungkap setelah Polres Malang menggelar Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2023 yang berlangsung selama 12 hari yakni tanggal 14-25 Agustus 2023. “Dari Operasi Tumpas Narkoba Semeru Polres Malang, ada satu penanam ganja, […]